Postingan

Menampilkan postingan dengan label dampak dari membaca

Dampak Dari Membaca.

Kali ini aku mau bikin postingan dengan judul diatas: Dampak Dari Membaca. Kenapa? Karena dari membaca memang kita bisa dapat banyak sekali pengetahuan tambahan dalam berbagai hal, kosakata, ide, bagaimana cara menulis dengan baik dlsb. dlsb. Walaupun aku sendiri belum bisa menulis dengan baik Dampak Dari Membaca sengaja aku jadikan judul setelah aku membaca buku hadiah yang diberikan oleh Tim Juri Dear Pahlawanku: Lozz, Puteri , Iyha baru-baru ini. Benar-benar setelah membaca itu rasanya semangatku untuk menulis seperti terbakar matahari (bukan matahari membakar rindu-nya Agnes Monica, hehehehe....). Judul bukunya adalah "Menulis Kreatif" karya Didik Komaidi. Asyik kala membacanya memang dan menimbulkan jawab dalam hati tanpa sebuah pertanyaan, yaitu "aku pasti bisa nih kalau aku praktekkan teorinya". Teori dibaca praktekpun dijalankan. Tidak cukup sekali dalam membaca buku ini. Karena dengan membaca satu kali belum tercerna semua ilmu yang diterakan dalam b

Postingan populer dari blog ini

Ada Apa Dengan Panggilan Bunda?

Khasiat Serai Merah

Eratnya Ikatan Kekeluargaan Itu